Scroll untuk membaca artikel sob
Pasang Iklan
DaerahProvinsi Gorontalo

Karo Ops Polda Gorontalo Hadiri Binrohtal Agama Kristen

×

Karo Ops Polda Gorontalo Hadiri Binrohtal Agama Kristen

Sebarkan artikel ini
Karo Ops Polda Gorontalo Hadiri Binrohtal Agama Kristen. (Foto: Humas Polda Gorontalo)
Karo Ops Polda Gorontalo Hadiri Binrohtal Agama Kristen. (Foto: Humas Polda Gorontalo)

Gotimes.id, – Dalam upaya memperkuat pembinaan mental dan spiritual bagi personel beragama , Polda menggelar kegiatan Bimbingan dan Mental () pada Kamis pagi (21/5/2025) di Gedung Serba Guna Polda .

Baca Juga  Polsek Paguat Tangani Cepat Pohon Tumbang yang Tutup Jalan Trans Sulawesi

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Kepala Biro Operasi (Karo Ops) Polda Gorontalo, Kombes Pol. Pramono Jati, S.I.K., M.T., yang memberikan dukungan terhadap pelaksanaan pembinaan tersebut.

Acara diawali dengan puji-pujian dan ibadah bersama yang dipimpin oleh seorang pendeta. Kegiatan dilanjutkan dengan penyampaian renungan serta motivasi guna membekali anggota agar tetap teguh dalam iman serta mampu menjalankan tugas dengan penuh integritas dan kasih.

Baca Juga  Gubernur Gorontalo Evaluasi HGU Tidak Produktif

Dalam sambutannya, Karo Ops menekankan pentingnya menjaga keseimbangan antara aspek jasmani dan rohani dalam menjalankan tugas sebagai anggota .